Apabila berbicara soal operator seluler tentu tidak akan lepas dari salah satu operator seluler paling banyak digunakan yaitu Telkomsel. Telkomsel merupakan salah satu operator seluler yang tidak hanya menyediakan berbagai layanan seperti isi pulsa, tetapi juga transfer pulsa. Namun, masih banyak orang yang bingung bagaimana cara transfer pulsa Telkomsel. Padahal, kode transfer pulsa Telkomsel cukup mudah diingat dan dilakukan.
Pada umumnya layanan transfer pulsa Telkomsel sendiri memiliki beberapa cara, mulai dari transfer pulsa ke sesama Telkomsel dan transfer pulsa ke operator seluler lain. Saat sobat cashplus mengetahui apa kode transfer pulsa Telkomsel mungkin sobat cashplus sudah tidak akan kesusahan lagi dalam mengirimkan pulsa ke kerabat atau teman yang sedang membutuhkan. Agar lebih jelas dan lengkap simak ulasan lengkap dibawah ini.
Apa Kode Transfer Pulsa Telkomsel?
Dalam mengirimkan pulsa ke sesama pengguna Telkomsel, dibutuhkan yang namanya kode. Kode transfer pulsa Telkomsel juga cukup beragam. Selain menggunakan kode transfer pulsa Telkomsel, sobat cashplus juga bisa transfer pulsa menggunakan beberapa metode. Untuk penjelasan lengkapnya simak ulasan berikut ini.
- Kode Transfer Pulsa Telkomsel *858*
Kode transfer pulsa Telkomsel yang pertama adalah kode *858*. Jika sobat cashplus ingin mengirimkan pulsa ke sesama pengguna Telkomsel, sobat cashplus bisa mencoba cara yang satu ini, berikut ini langkah-langkahnya.
- Pertama-tama sobat cashplus harus membuka terlebih dahulu menu panggilan atau call di handphone sobat cashplus.
- Kemudian ketik kode *858*nomor tujuan transfer pulsa*nominal transfer pulsa#.
- Apabila dirasa sudah benar maka sobat cashplus bisa menekan tombol panggil atau call.
- Setelah itu lakukan konfirmasi sesuai dengan tampilan yang ada di layar handphone sobat cashplus.
Bagi sobat cashplus yang mungkin bingung bagaimana caranya, kami akan memberikan contohnya : *858*081214257896*50#. Pada contoh tersebut sobat cashplus akan mengirimkan pulsa ke nomor tujuan sebesar Rp. 50.000, sudah paham bukan?
- Kode USSD
Selain menggunakan cara pertama, sobat cashplus juga bisa transfer pulsa dengan kode USSD. Kode transfer pulsa Telkomsel ini bisa dilakukan jika opsi pertama tidak berhasil. USSD sendiri merupakan sebuah protokol khusus yang digunakan untuk komunikasi singkat dari handphone ke penyedia layanan operator seluler yang bersangkutan. Layanan tersebut hanya ada pada operator GSM yang pada umumnya digunakan pengguna untuk melakukan request atau pull informasi tertentu. Adapun cara transfer pulsa seperti berikut ini:
- Langkah pertama buka menu panggilan atau call.
- Kemudian ketik *858# kemudian tekan Ok.
- Selanjutnya sobat cashplus bisa mengetik angka 1 untuk pilihan “Transfer Pulsa”.
- Setelah itu masukkan nomor tujuan dan juga nominal pulsa yang ingin sobat cashplus transfer.
- Setelah sobat cashplus menekan Ok maka akan muncul notifikasi pada layar smartphone sobat cashplus lalu masukkan angka 1 untuk melakukan konfirmasi
- Apabila sudah maka akan masuk SMS notifikasi oleh 858 yang dikirimkan ke nomor sobat cashplus.
Kode Transfer Pulsa Telkomsel ke Operator Lain
Setelah sobat cashplus mengetahui apa kode transfer pulsa Telkomsel, kali ini sobat cashplus juga harus tahu kode yang digunakan untuk transfer pulsa ke operator lain. Hal ini harus sobat cashplus lakukan agar nantinya ketika sobat cashplus ingin mengirim pulsa tapi beda operator sobat cashplus tidak bingung lagi. Yuk langsung saja simak ulasannya dibawah ini.
- Telkomsel ke Indosat
Cara yang pertama ini dilakukan untuk transfer pulsa dari Telkomsel ke Indosat. Pada saat sobat cashplus melakukan transfer pulsa ini sobat cashplus membutuhkan beberapa cara, salah satunya menggunakan SMS. Adapun untuk langkah-langkahnya sobat cashplus bisa menyimak berikut ini:
- Pertama sobat cashplus harus membuka menu SMS atau pesan singkat di handphone sobat cashplus
- Kemudian sobat cashplus harus mengetik pesan dengan format “TPULSA (spasi) nominal transfer pulsa”. Contohnya TPULSA 20000
- Apabila sudah selesai sobat cashplus hanya perlu mengirimkan SMS tersebut ke nomor tujuan sobat cashplus. Sebab disini sobat cashplus akan mengirim dari Telkomsel ke Indosat maka pastikan kalau nomor tujuan yang hendak sobat cashplus kirimkan pulsa tersebut adalah nomor Indosat.
- Jika sudah maka sobat cashplus telah berhasil melakukan transfer pulsa dari provider Telkomsel ke Indosat.
- Telkomsel ke XL
Cara kedua yang harus sobat cashplus ketahui yaitu kode transfer pulsa Telkomsel ke XL. Untuk cara transfer pulsa ini sobat cashplus dapat melakukannya melalui fitur pesan singkat atau SMS. Caranya sendiri tidak jauh berbeda dari cara sebelumnya. Namun, agar lebih jelas simak penjelasan berikut ini:
- Pertama sobat cashplus harus mendownload aplikasi MyTelkomsel terlebih dahulu pada handphone sobat cashplus
- Kemudian jika sudah sobat cashplus buka aplikasi MyTelkomsel dan masuk ke menu “Hadiah”
- Jika sudah di menu haidah sobat cashplus bisa memasukkan nomor tujuan transfer pulsa. Disini sobat cashplus ingin mengirimkan pulsa dari Telkomsel ke XL, maka sobat cashplus harus memasukkan nomor tujuan XL
- Berikutnya sobat cashplus hanya perlu memilih “Transfer Pulsa”
- Lalu pilih metode pembayaran yang sobat cashplus inginkan
- Lalu masukkan kode OTP yang sudah masuk di handphone sobat cashplus
- Selesai sobat cashplus sudah berhasil mengirimkan pulsa dari Telkomsel ke XL menggunakan aplikasi MyTelkomsel.
Nah, itu dia tadi penjelasan lengkap dan detail seputar kode transfer pulsa Telkomsel. Dengan mengetahui berbagai kode transfer pulsa tersebut sobat cashplus bisa mengirimkan pulsa ke sesama pengguna Telkomsel atau ke operator lain, seperti Indosat dan XL. Semoga ulasan ini sangat bermanfaat untuk sobat cashplus yang saat ini sedang ingin melakukan transfer pulsa Telkomsel namun tidak tahu bagaimana caranya. Cara-cara yang disebutkan diatas sangat mudah bukan? Tunggu apalagi coba sekarang transfer pulsa Telkomsel.
Yuk Download Aplikasi Cashplus di Google Playstore Klik Disini!